Minggu, 11 Maret 2012

= Shalawat =









Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Bismillah....
Rasulullah SAW telah bersabda bahwa, "malaikat Jibril, Mikail, Israil, dan Izrail AS telah berkata kepadaku.

Berkata Jibril AS : "wahai Rasulullah, barang siapa yang membaca salawat ke ats mu tiap hari sebanyak sepuluh kali, maka akan saya bimbing tangannya dan saya bawa dia melintasi titian seperti kilat menghambar."

Berkata pula Mikail AS : "mereka yang berselawat keatas mu akan aku beri mereka it minum dari telaga mu."

Berkata pula Israfil AS : " mereka yang berselawat keatas mu akan aku sujud kepada ALLAH SWT dan aku tidak akan mengangkat kepalaku sampai ALLAH SWT mengampuni orang itu."

Berkata pula Izrail AS : " bagi mereka yang berselawat keatas mu, akan aku cabut ruh mereka itu dengan selembut-lembutnya seperti aku mencabut ruh para nabi-nabi."

Apakah kita tidak cinta kepada Rasulullah SAW??
para malaikat memberikan jaminan masing-masing untuk orang yang berselawat keatas Rasulullah SAW.

"Manusia itu memang lautan dosa sedangkan Allah lautan ampunan"...

Allah memang mencintai hambanya yg bertaubat....
kecuali memang dosa syirik....
karena syirik berarti menyekutukan...Dia dengan Yg lain..

sedangkan dosa yg lain adalah masih dalam kapasitas manusia yg lemah, selalu mengikuti hawa nafsu,namun akhirnya meminta ampunan padaNya..

Kalau menurut saya justru kemuliaan amal adalah jika merasa sudah melakukan banyak dosa lalu bertaubat dan istiqomah denga n taubatnya menetapkan hati untuk tidak melakukan dosa lagi... seperti hidup baru....

namun ini tidak semudah yg dibayangkan karena kita hidup bukan di gunung, didesa yg nuansanya agamis, yg keseharian mungkin hanya pergi ke ladang, sawah, pulang magrib...

kita hidup di kota besar rutinitas kerjaan yg rutin keras, saling sikut, baru berangkat kerja aja di jalan sudah bisa naik pitam melihat tingkah polah manusia ..
belum lagi kebutuhan yg tidak bisa ditolerir, masalah halal dan haram yg semakin remang remang, sejuta satu problem hidup di kota besar.

disinilah letaknya dzikir, shalawat.... mulai bangun tidur lidah bertasbih, mulai jalan ke kantor lidah bershalawat... buka komputer email di kantor tetap bersahalawat, mana mungkin lidah sedang bersahalawat wallpaper gambar cewe sexy ?, jadi kita ganti kaligrafi islami, mana mungkin buka email ada kiriman gambar cwe naked kalau kita bershalawat? gambar 2x kita hapus, lalu kita menjaga wudlu, mana mungkin mau colak colek temen cwe di kantor kalau kita menjaga wudlu....
ini yg terberat ...menundukan pandangan ketika rekan kerja kita memakai pakaian yg sexy ..... karena qolbu kita sedang bershalawat.

itu semua istiqomah dngn amalan yg sunah..
kalau yg sunah saja sudah sedemikian istiqomah mana mau ketinggalan yg wajib, jika yg sunah sedemikian terjaga ??

secara logika apakah kita berdosa besar atau tidak sebelumnya jika hidup kita senantiasa diisi dengan istiqomah spt diatas...para malaikat akan mendoakan ampunan atau tidak ?..

Mungkin keliatanya kecil dan sepele, namun jika disikapi bershalawat dalam kehidupan sehari hari bisa banyak merubah kehidupan kita menjadi lebih baik..
insyaallah... inilah makna hakikat shalawat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar